PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PENJENJANGAN TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI PADA DINAS KOPERASI DAN UKM KOTA JAYAPURA

Melmambessy Moses

Abstract


Pengembangan Sumber Daya Manusia pada Dinas Koperasi dan UKM Kota Jayapura dipengaruhi oleh pendidikan dan pelatihan. Pendidikan sebagai landasan untuk meningkatkan keahlian teoritis, dan moral serta kematangan dalam pengambilan keputusan sedangkan pelatihan untuk meningkatkan keterampilan tehnis dalam pelaksanaan pekerjaan yang relevan guna mendukung keberhasilan tugastugas para pegawai. Berdasarkan jawaban responden tentang pengaruh pelatihan terhadap prestasi kerja pegawai pada Dinas Koperasi dan UKM Kota Jayapura, maka dapat disimpulkan bahwa sebagian besar responden menyatakan setuju dengan jenis, materi dan waktu pelaksanaan pelatihan bila diberikan dengan baik akan meningkatkan prestasi kerja pegawai Dinas Koperasi dan UKM Kota Jayapura. Dari hasil analisis regresi sederhana menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang sangat tinggi antara pelatihan dan prestasi kerja, dimana koefisien determinasi menunjukkan bahwa prestasi kerja dipengaruhi oleh pelatihan sebesar 87 % sedangkan sisanya 13 % dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Alip Sudarjo, 1998., Evaluasi program dan pelatihan struktural, Jurnal UGM, Yogyakarta.

Agus Tulus M. Drs 1994, Manajemen Sumber Daya Manusia, Gramedia Pustaka Utama PT. Jakarta.

Cardoso, Faustino, 2002, Manajemen Sumber Daya Manusia, Andi,Yogyakarta.

Cooper, R., Donald & Emory, C. William, 1996, Metode Penelitian Bisnis, Jilid I, Erlangga, Jakarta.

FLIIPO, B. Edwin, 1998, Manajemen Personalia, Edisi ke 6 Jilid, Penerbit Erlangga, Jakarta.

Gibson, L. James dan Icvancevich , M. jauh1994, Organisasi dan Manajemen, Edisi ke 4, Penerbit

Erlangga, Jakarta.

Gomes, Fautsino, 1995, Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan pertama, Andi Offset,

Yogyakarta.

Handoko, T. Hani, 1985 I, Liberty, Yogyakarta.

Hasibuan, SP. Melayu, 1991, Manajemen Sumber Daya Manusia, Liberty, Yogyakarta.

Martoyo Susilo, 1990, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi ke 2, BPFE, Yogyakarta.

Mangkuprawira, Sjafri, Tb., 2003, Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik, Ghalia Indonesia,

Jakarta.

Mathis, L. Robert, & Jackson, H. John, 2001, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jilid I, Salemba Emban Patria, Jakarta.

Randall Schuller dan Susan Jackson, 1997, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi ke 2 BPFE

Yogyakarta.

Reksosoedirajo, S. 1998, Organisasi Perusahaan, Penerbit Karunia, Jakarta.

Sugiyono, 1994, Metode Penelitian Administrasi, Penerbit CV. Alfabet Bandung.

Soeprihananto, 1994, Penilaian Kinerja dan Pengembangan Karyawan, Edisi pertama BPFE, Yogyakarta.


Article Metrics

Abstract views : 1359| PDF views : 1908

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.