SISTEM INFORMASI GEOGRAFI PEMETAAN LOKASI PRAKTEK BIDAN DI KABUPATEN KUDUS

Beni Sugiarto

Abstract


Abstrak

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi moderen saat ini sangat pesat terutama bidang kesehatan yang menjadi kebutuhan pokok masyarakat. Karena itu masyarakat tidak bisa lepas dari tokoh kesehatan yang berperan dalam mewujudkan kehidupan masyarakat yang sehat terutama adalah seorang bidan. Kurangnya informasi tentang lokasi praktek bidan selain puskesmas di pedesaan menyulitkan masyarakat jika berada dalam situasi darurat terutama saat melahirkan terutama daerah Kabupaten Kudus. Maka harapan dapat dibuat sebuah sistem pemetaan yang memudahkan masyarakat Kabupaten Kudus dalam rangka meningkatkan pelayanan kesehatan dengan menggunakan Sistem Informasi Geografi menggunakan metode waterfall diharapkan masyarakat dengan mudah menemukan lokasi praktek bidan dengan cepat dalam segala situasi dengan metode cluster hierarki wilayah berdasarkan desa. Hasil dari penelitian ini adalah terciptamya sebuah sistem aplikasi yang menangani pemetaan bidan secara online yang mudah diakses masyarakat kudus.

Kata kunci: SIG, bidan, waterfall, cluster


Teks Lengkap:

PDF

Article Metrics

Abstract views : 828| PDF views : 389

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.