SISTIM PAKAR DIAGNOSIS GANGGUAN PADA KEHAMILAN TRIMESTER PERTAMA MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS WEB

Diana Inda Carmilla Tokan - [ http://orcid.org/0009-0005-0059-4464 ]
Sebastianus Adi Santoso Mola
Tiwuk Widiastuti

Abstract


Gangguan kehamilan adalah masalah yang terjadi selama masa kehamilan, biasanya disebabkan oleh perubahan hormon dalam tubuh ibu dan perkembangan bayi di dalam rahim. Menurut World Health Organization (WHO), sekitar 15% dari seluruh wanita yang hamil mengalami komplikasi yang dapat mengancam nyawa mereka. Berdasarkan data Puskesmas Oepoi tercatat sekitar 17,19% ibu hamil mengalami gangguan pada kehamilan trimester pertama atau sekitar 1 hingga 12 minggu kehamilan saat diperiksa. Untuk membantu dan memudahkan ibu hamil mendapatkan informasi mengenai gangguan pada kehamilan, penelitian ini  menggunakan sistem pakar.  Sistem ini membantu tenaga medis dan masyarakat dalam mendiagnosis gangguan pada kehamilan trimester pertama berdasarkan gejala yang dirasakan. Sistem ini menggunakan metode certainty factor sebagai mesin inferensi untuk menghitung dan mengetahui derajat kepercayaan terhadap gangguan yang dialami. Terdapat 5 jenis gangguan dan 39 gejala yang dapat didiagnosis oleh sistem berdasarkan keluhan pasien. Berdasarkan pengujian dengan 100 sampel data rekam medis pasien gangguan pada kehamilan trimester pertama, sistem ini terbukti memiliki tingkat akurasi sebesar 94%.


Keywords


Sistem pakar, gangguan kehamilan, trimester pertama, certainty factor.

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


A. Maulana, ‘SISTEM PAKAR UNTUK MENDETEKSI GANGGUAN KEHAMILAN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING’, Jurnal Informatika Polinema, vol. 8, no. 1, Art. no. 1, 2021, doi: 10.33795/jip.v8i1.925.

F. Musfirowati, ‘FAKTOR PENYEBAB KEMATIAN IBU YANG DAPAT DI CEGAH DI KABUPATEN PANDEGLANG TAHUN 202’, vol. 1, no. 1, 2021.

Gladeva Yugi Antari, ‘Gambaran Komplikasi Ibu Hamil Risiko Tinggi (4T)’, JRIK, vol. 2, no. 2, pp. 10–14, Jul. 2022, doi: 10.55606/jrik.v1i1.357.

E. B. Budianita, ‘Penerapan Metode Learning Vector Quantization2 (LVQ 2) Untuk Menentukan Gangguan Kehamilan Trimester I’, SITEKIN: Jurnal Sains, Teknologi dan Industri, vol. 15, no. 2, Art. no. 2, Jun. 2018, doi: 10.24014/sitekin.v15i2.4861.

R. Stephano and Y. Yuhandri, ‘Sistem Pakar dalam Akurasi Deteksi Pendarahan pada Kehamilan Menggunakan Metode Forward Chaining’, Jurnal Sistim Informasi dan Teknologi, pp. 124–129, 2020, doi: 10.37034/jsisfotek.v2i4.33.

S. Batubara, S. Wahyuni, and E. Hariyanto, ‘PENERAPAN METODE CERTAINTY FACTOR PADA SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT DALAM’, 2018.

J. E. H. D. Purnawan, ‘Penerapan Metode Certainty Factor Dalam Mendiagnosa Penyakit Kehamilan Berbasis Web | Building of Informatics, Technology and Science (BITS)’. Accessed: Sep. 19, 2023. [Online]. Available: http://ejurnal.seminar-id.com/index.php/bits/article/view/2039

N. Herawati, B. K. Simpony, and T. Alawiyah, ‘IMPLEMENTASI METODE CERTAINTY FACTOR UNTUK DIAGNOSA GANGGUAN KEHAMILAN’, 2019.

K. H. Hanif, N. R. Muntiari, and P. A. Ramadhani, ‘Penerapan Metode Certainty Factor untuk Mendiagnosa Penyakit Preekslamsia pada Ibu Hamil dengan Menggunakan Bahasa Pemrograman Python’, Insect (Informatics and Security): Jurnal Teknik Informatika, vol. 7, no. 2, Art. no. 2, Mar. 2022, doi: 10.33506/insect.v7i2.1818.

R. Rosnelly and U. P. Utama, Sistem Pakar: Konsep dan Teori. Penerbit Andi.

Roeshadi, 2004, ‘GANGUAN DAN PENYULIT PADA MASA KEHAMILAN’.

Risalah, ‘PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN EMOSIONAL SERTA INTELEKTUAL DI MASA PRENATAL | Risalah, Jurnal Pendidikan dan Studi Islam’. Accessed: Oct. 10, 2023. [Online]. Available: https://jurnal.faiunwir.ac.id/index.php/Jurnal_Risalah/article/view/87

R. Agusli, M. Iqbal, and F. Saputra, ‘Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Pada Ibu Hamil Dengan Metode Certainty Faktor Berbasis Web’, Academic Journal of Computer Science Research, vol. 2, no. 1, Art. no. 1, Jan. 2020, doi: 10.38101/ajcsr.v2i1.264.

S. Alim, P. P. Lestari, and R. Rusliyawati, ‘SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT TANAMAN KAKAO MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR PADA KELOMPOK TANI PT OLAM INDONESIA (COCOA) CABANG LAMPUNG’, Jurnal Data Mining dan Sistem Informasi, vol. 1, no. 1, Art. no. 1, Aug. 2020.

W. Pratama Andre, I. M. Sunaraya Gede, and I. N. Mertayasa Eka, ‘SISTEM PAKAR UNTUK DIAGNOSA PENYAKIT NYERI AKUT MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR DAN FORWARD CHAINING BERBASIS WEB’. 2022.




DOI: https://doi.org/10.24176/detika.v4i1.11427

Article Metrics

Abstract views : 122| PDF views : 145

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexed by :

                     



Flag Counter


Dedicated to :



 

Jurnal Dialektika Informatika (DETIKA) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.