IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) PADA PENYEBARAN LOKASI KULIAH KERJA NYATA (KKN)
Abstract
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu bentuk kegiatan yang memadukan unsur Tri Dharma Pendidikan Tinggi dalam upaya meningkatkan isi dan bobot pendidikan bagi mahasiswa. Kegiatan KKN juga telah dilaksanakan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Universitas XYZ. Tetapi, masih ada permasalahan dalam penyelenggaraan kegiatan KKN tersebut, diantaranya sulitnya pihak LPPM dalam memetakan lokasi KKN secara visual, sulitnya Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dan mahasiswa mengetahui lokasi desa tempat KKN secara visual serta belum tersedianya informasi jalur atau rute menuju lokasi KKN. Agar pemetaan lokasi KKN secara visual dapat dilakukan maka, diusulkan untuk dikembangkan Sistem Informasi Geografis (SIG) pemetaan lokasi KKN. Dalam pengembangan SIG pemetaan lokasi KKN ini digunakan metode prototype yang terdiri dari: Communication, Quick Plan, Modelling Quick Design, Contruction of Prototype dan Deployment Delivery and Feedack. Hasil dari penelitian ini, berdasarkan data KKN tahun 2017, SIG yang dikembangkan telah dapat menyediakan informasi pemetaan lokasi KKN sebanyak 91 desa, yang dapat diakses oleh 281 DPL dan 2178 mahasiwa peserta KKN, serta dapat menampilkan lokasi rute menuju desa lokasi KKN beserta koordinat lokasi setiap desa.
Keywords
Teks Lengkap:
PDFReferensi
K. R. Arthana and I. K. Purnawarman, "Pengembangan Sistem Informasi Geografis Kuliah Kerja Nyata (KKN) Undiksha Berbasis Teknologi Mobile dan Location Based Service".
G. Fandatiar, Supriyono and F. Nugraha, "Rancang Bangun Sistem Informasi Kuliah Kerja Nyata (KKN) Pada Universitas Muria Kudus," Jurnal SIMETRIS, Vol 6 No 1, pp. 129-136, 2015.
R. Saputra, "Sistem Informasi Geografis Pencarian Rute Optimum Obyek Wisata Kota Yogyakarta Dengan Algoritma Floyd-Warshall," Jurnal Matematika Vol.14, No.1, pp. 19-24, 2011.
P. Setiaji, "Sistem Informasi Geografis Industri Di Kabupaten Kudus," Seminar Nasional Teknologi Informasi & Komunikasi Terapan (SEMANTIK), pp. 235-240, 2012.
D. A. Sumarto and T. Setiadi, "Sistem Informasi Geografis Monitoring KKN Posdaya Universitas Ahmad Dahlan Berbasis Google Maps API," Jurnal Sarjana Teknik Informatika, vol. II, no. 2, pp. 1248-1256, 2014.
R. S. Pressman, Software Engineering: A Practitioner's Approach McGraw-Hill higher education McGraw-Hill series in computer science, California: McGraw-Hill Education, 2010.
A. I. Gufroni, N. Hiron, A. N. Rachman and Y. A. Malik, "Implementasi Google Maps API dalam Aplikasi Mobile Penghitung Jarak Aman dari Dampak Kemungkinan Letusan Gunung Galunggung," Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI), pp. B-12-B-16, 2013.
M. Rouse, "https://whatis.techtarget.com/," TechTarget, Februari 2013. [Online]. Available: https://whatis.techtarget.com/definition/Google-Maps. [Accessed Desember 2017].
DOI: https://doi.org/10.24176/simet.v9i1.2082
Article Metrics


Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Indexed by:



Simetris : Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Dedicated to:
