Analisis Kesalahan Bahasa Pada Baliho Anies Baswedan 2024 “Ayo Tebarkanlah Senyum Manies

Anif Maghfiroh
Na'imatul Laila
Reina Rizky
Diah Ayu Pramudita
Moh Najibul Faiz

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan analisis kesalahan bahasa yang terdapat pada baliho Anies Baswedan dengan kalimat "ayo tebarkanlah senyum manies". Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi pustaka. Teknik pengumpulan data dengan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa di mana kata "manies" tidak baku dalam kaidah bahasa Indonesia dapat memberikan wawasan mengenai pentingnya penggunaan bahasa baku dalam komunikasi publik, khususnya dalam konteks kampanye atau pesan yang ditujukan kepada masyarakat luas. Simpulan penelitian ini bahwa dampak penggunaan kata non-baku baliho tersebut terhadap pesan yang disampaikan dan citra yang ingin dibangun oleh pembuat baliho menjadi penting.


Keywords


baliho; manies; bahasa buku

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Aminuddin. (2019). Semantik, Pengantar Studi Tendang Makna. Bandung: Sinar Baru.

Arifin, Zaenal dan Amran Tasai. (2009). Cermat Berbahasa Indonesia untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Akademika Pressindo

Chaer, Abdul. (2003). Linguistik Umum. Jakarta: Rineka Cipta

Chaer, Abdul. (1995). Pengantar Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.

Djajasudarma, Fatimah. (1993). Semantik 2, Pemahaman Ilmu Makna. Bandung:RefikaAditama.

Darmuki, A. & Hidayati, N.A. (2019). Peningkatan Kemampuan Pidato Menggunakan Metode Kooperatif Tipe NHT pada Mahasiswa Tingkat I-A Prodi PBSI IKIP PGRI Bojonegoro Tahun Akademik 2018/2019. Jurnal Pendidikan Edutama. Vol. 6(2), hlm 9-18.

KBA NEWS. 2023. Jarnas ABW Pasang Baliho Besar dan Banner POSKORA di Seluruh Kabupaten Kudus. https://kbanews.com/geliat-jateng/jarnas-abw-pasang-baliho-besar-dan-banner-poskora-di-seluruh-kabupaten-kudus/. Diakses pada tanggal 16 Desember 2023.

Kridalaksana, Harimurti. (2011). Kamus Linguistik. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama

Musfiqon. (2012). Panduan Lengkap Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Prestasi Pustakaraya

Sikana, A. M., & Linda Fadillah, R. (2020). Tindak Tutur Ilokusi Pada Iklan Fair and Lovely di Televisi. Imajeri: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 3(1), 93–104.

Tarigan, Henry Guntur. (2018). Pengantar Semantik. Bandung: Angkasa.

Ullman, Steohen. (2017). Pengantar Linguistik. (Pengadaptasi: Sumarsono dari Judul Asli; Semantics, An Introduction To The Science Meaning). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Wahab, Abdul. (1995). Semantik, Pengantar Tentang Makna. Bandung: Sinar Baru




DOI: https://doi.org/10.24176/sinesis.v1i2.11823

Article Metrics

Abstract views : 60| PDF views : 121

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Jurnal Sinesis

ISSN

e-ISSN