PERAN SUBSIDI DAN IDENTIFIKASI PENETAPAN TARIF RAWAT INAP RUMAH SAKIT

Gerlan Haha Nusa
David Sulistiyantoro

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menambahkan tentang penentuan tarif jasa rawat inap dengan menggunakan activity based costing (ABC) yang dapat dijadikan sebagai acuan dalam menetapkan tarif rawat inap pada RSUD Muntilan dan sebagai alat pembanding dengan tarif rawat inap yang ditetapkan selama ini. Metode analisis yang digunakan adalah dengan menggunakan deskriptif komparatif yaitu analisis tarif rumah sakit saat ini, menetapkan metode biaya berdasarkan ABC kemudian membandingkan tarif rawat inap rumah sakit berdasarkan ABC dengan realisasinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari perhitungan tarif rawat inap dengan ABC, apabila dibandingkan dengan tarif yang digunakan oleh rumah sakit maka ABC memberikan hasil yang lebih besar untuk kelas VIP, Kelas I, II, dan III. Hal ini disebabkan karena pembenan biaya overhead pada masing-masing produk dibebankan pada pemicu biaya (cost driver).

Keywords


Tarif; Activity Based Costing (ABC); Pemicu Biaya (Cost Driver)



DOI: https://doi.org/10.24176/agj.v4i1.4325

Article Metrics

Abstract views : 496| PDF (Bahasa Indonesia) views : 417

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Accounting Global Journal



View My Stats

gs gs  

Downloads - Creative Commons
Accounting Global Journal (AGJ) is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Dedicated to: