PENGARUH PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC DITINJAU DARI MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI SD MUHAMMADIYAH I KUDUS

Masturi -
Fina Fakhriyah
Sumaji - -
Mila Roysa

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manakah yang mempunyai hasil belajar lebih baik, siswa dengan minat belajar tinggi, sedang atau rendah pada siswa kelas IV SD Muhammadiyah 1 Kudus pada penerapan pendekatan scientific. Jenis penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu dengan desain anava 2 jalan dengan rancangan faktorial 2. Data hasil tes dianalisis dengan uji anava 2 jalan dengan hasil Fobs > Fa = 122,63 > 3,0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga minat belajar (tinggi, sedang, rendah) siswa memberikan efek yang berbeda terhadap prestasi belajar antara kelas eksperimen dengan kelas kontrol.

Teks Lengkap:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24176/re.v5i2.588

Article Metrics

Abstract views : 411| PDF views : 591

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


free hit counter View My Stats

 

Visitors:

Free counters!