STUDI DESKRIPTIF TENTANG MODEL EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM BIMBINGAN DAN KONSELING DI SMA NEGERI DI KABUPATEN BANTUL

Irvan Budhi Handaka

Abstract


Program bimbingan dan konseling yang sistematis adalah program pelaksanaannya sesuai dengan rencana, tertata baik sejak perencanaan, pendataan, implementasi dan evaluasi. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan pemahaman model evaluasi dan pelaksanaan evaluasi oleh guru BK/Konselor terhadap program Bimbingan dan Konseling. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Subjek penelitian terdiri dari guru BK SMA Negeri di Bantul. Teknik pengumpulan data dengan angket. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian, (1) pemahaman model evaluasi program bimbingan dan konseling pada guru bimbingan dan konseling masuk kategori baik. (2) Pelaksanaan evaluasi program bimbingan dan konseling pada guru bimbingan dan konseling masuk kategori baik.

Teks Lengkap:

PDF


DOI: https://doi.org/10.24176/jkg.v1i2.408

Article Metrics

Abstract views : 2334| PDF views : 1479

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


View Jurnal Konseling Gusjigang Statistic

  Flag Counter

Jurnal Konseling Gusjigang by Program Studi Bimbingan dan Konseling University of Muria Kudus is licensed under a Creative Commons Attribution 3.0 International License.