Kretek International Journal

Kretek International Journal menerbitkan tulisan dengan tema kretek dari berbagai disiplin ilmu. Diterbitkan Lembaga Publikasi dan Penerbitan Universitas Muria Kudus.

Artikel dalam jurnal ini merupakan hasil penelitian, review, opini dari para pakar, akademisi, peneliti, pemerhati, peminat, pelaku usaha, dan stakeholders di bidang kretek.

Kretek adalah aset ekonomi bangsa yang telah memberi kontribusi pada aktivitas sosial ekonomi masyarakat yang sangat signifikan. Di tengah dialektika yang berkembang di masyarakat yang merespon isu kretek.

Kontak : kretekinternationaljournal@umk.ac.id / lemlit@umk.ac.id

 


Journal Homepage Image