Sistem Informasi Kerjasama Nasional Dan Internasional Pada Universitas Muria Kudus

Ismawatul Maula
Supriyono Supriyono
Syafiul Muzid - [ https://orcid.org/0000-0003-1254-5350 ]

Abstract


Salah satu cara membangun citra yang baik bagi perguruan tinggi adalah peningkatan kinerja kerjasama institusi baik secara nasional maupun internasional. Peningkatan kinerja ini dapat dilihat dari meningkatnya jumlah kerjasama dan pelaksanaan kerjasama yang sudah terjalin. Kantor Urusan Internasional  Universitas Muria Kudus (KUI UMK) bertugas mengelola kerjasama baik ditingkat universitas maupun unit, serta memantau pelaksanaan dari kerjasama yang sudah terjalin. Namun terdapat kendala dalam melakukan kegiatan tersebut, yaitu data kerjasama yang masih terpisah disetiap unit dan tidak terekam dengan rapi, serta sering terlewatinya masa kontrak kerjasama dari batas waktunya. Oleh karena itu dibutuhkan suatu sistem untuk mendata, mengelola, memantau dan mengevaluasi kinerja kerjasama baik ditingkat unit maupun universitas serta memudahkan KUI UMK dalam memantau masa kontrak suatu kerjasama yang sudah terjalin.


 

 


Keywords


sistem monitoring; sistem manajemen kerjasama; monitoring kerjasama

Teks Lengkap:

DOWNLOAD DISINI (PDF)

Referensi


Sidik, R. 2014. “Model Sistem Informasi Kolaborasi Pada Kerjasama Antar Universitas (University To University)”. Jurnal Teknologi dan Informasi (JATI). volume 4. no. 2, pp. 61-70.

Sugiyanti, D. Nurhadi, D. 2013. “Implementasi Program Kerjasama antara Perguruan Tinggi dengan Dunia Industri”. Jurnal PHENOMENON. volume 1. no. 1, pp. 63-77.

Nugroho, A.S.A. (2014). “Pembangunan Sistem Informasi Kerjasama dan Promosi Berbasis Web (Studi Kasus Universitas Atmajaya Yogyakarta)”. Skripsi. Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknologi Industri Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Yogyakarta.

Welda. Minartiningtyas, B.A. 2017. “Sistem Informasi Pengelolaan Kerjasama Bidang Humas pada STMIK STIKOM Indonesia”. Jurnal SISFOKOM. volume 6. no. 2, pp. 86-92.

Sugianto, C.A. Aulia, I. 2017. “Pengembangan Sistem Informasi Kerjasama Berbasis Web Studi Kasus : pada SEAMOLEC”. Jurnal RESTI. volume 1. no. 2, pp. 137-145

Alfaruq, A. Fahrurrozi, I. (2017). “Sistem Informasi Kerjasama (SIKERMA) Studi Kasus : Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada”. Tugas Akhir. D3 Ilmu Komputer dan Sistem Informasi Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Marsuyitno. dkk. 2020. “Sistem Informasi Monitoring Perjanjian Kerja Sama Berbasis Web pada PT Dayamitra Telekomunikasi Jakarta”. Jurnal Media Informatika Budidarma. volume 4. no. 1, pp. 193-200.

Sommerville, I. (2011). Software Engineering (9th Edition). USA : Pearson Education.

Pressman. R. (2002). Software Engineering : Practical Approach, New York : Wembley-Hills.

Podeswa, H. (2006). UML for the IT Business Analyst: A Practical Guide to Object-Oriented Requirements Gathering. Boston : Thomson Course Technology PTR.

Sukamto, R. A. Shalahuddin, M. (2016). Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.




DOI: https://doi.org/10.24176/sitech.v3i2.5811

Article Metrics

Abstract views : 615| DOWNLOAD DISINI (PDF) views : 517

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


 

Statistik Pengunjung Sitech View My Stats

Indexed by:


 Kode Barcode ISSN - Jurnal SITECH
Free counters!

Creative Commons License
Sitech : Jurnal Sistem Informasi dan Technology is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Dedicated to: